Spesifikasi dan Harga ASUS Zenfone 2 ZE551ML | Pada beberapa saat yang lalu, ASUS kembali menggemparkan dunia smartphone dengan menghadirkan sebuah smartphone yang mengusung RAM 4GB (WAW banget kan guys :v). Nama smartphone tersebut ialah ASUS Zenfone 2. Smartphone yang hadir dalam dua varian ini diklaim sangat handal dalam hal membuka banyak aplikasi dalam satu waktu dan memainkan game HD dengan ukuran raksasa.
Dua varian dari series ASUS Zenfone 2 antara lain ASUS Zenfone 2 ZE551ML (RAM 4GB) dan ASUS Zenfone 2 ZE550ML (RAM 2GB). Kedua varian ini hadir dengan mengusung spesifikasi yang hampir sama. Yang membedakan antara dua varian ini ialah pada jenis prosesor dan kapasitas RAM yang diusungnya. Penasaran seperti apa spesifikasi smartphone dengan RAM 4GB pertama di dunia? Berikut Spesifikasi dan Harga ASUS Zenfone 2 ZE551ML.
Itulah Spesifikasi dan Harga ASUS Zenfone 2 ZE551ML . Tentu setelah melihat spesifikasi di atas para agan dan sista ingin memiliki smartphone ini bukan? Terus baca berita menarik tentang Informasi Teknologi hanya di Blog ini ya.
Sumber: www.asus.com
Dua varian dari series ASUS Zenfone 2 antara lain ASUS Zenfone 2 ZE551ML (RAM 4GB) dan ASUS Zenfone 2 ZE550ML (RAM 2GB). Kedua varian ini hadir dengan mengusung spesifikasi yang hampir sama. Yang membedakan antara dua varian ini ialah pada jenis prosesor dan kapasitas RAM yang diusungnya. Penasaran seperti apa spesifikasi smartphone dengan RAM 4GB pertama di dunia? Berikut Spesifikasi dan Harga ASUS Zenfone 2 ZE551ML.
Spesifikasi Lengkap ASUS Zenfone 2 ZE551ML:
- Intel® 64-bit Quad-Core Processor Z3580 (2.3GHz) with Intel® Exclusive 3D Tri-Gate Transistor Technology.
- Android™ 5.0 Lollipop 64-bit + ASUS Exclusive ZenUI™ 2.0 dengan lebih dari 1000+ peningkatan fitur.
- 5.5-inci IPS Full HD (1920x1080), 403 pixel per inci, with 178° wide view angle, Super Anti-Scratch Corning® Gorilla® Glass 3 with 20nm Oleophobic Anti-Finger Coating, Glove Touch Support.
- Waktu Respon Sentuh 60ms .
- 72% Screen-to-Body Ratio .
- ZenMotion support Touch and Motion gesture (termasuk Tap Tap untuk membuka / mengunci ZenFone 2).
- 16GB / 32GB / 256GB Storage + 5GB ASUS WebStorage Gratis Seumur Hidup + MicroSD support up to 128GB.
- 64-bit Dual Channel LPDDR3 4GB (Smartphone 4GB RAM Pertama di Dunia) / 2GB RAM .
- 3000mAh Li-Polymer dengan BoostMaster Fast charging (mengisi 60% daya dalam 39 menit) - khusus tipe 4GB RAM.
- 13 MegaPixel Auto-Fokus, Diafragma Besar f/2.0, lensa 5-elemen, Kamera PixelMaster untuk foto & video lebih terang hingga 400% dengan Blue Glass Infrared Filter, Zero Shutter Lag, Dual-Color Real Tone Flash untuk foto yang lebih hidup (belakang).
- 5 MegaPixel dengan 85° field of view, Diafragma Besar f/2.0, lensa 5-elemen, Kamera PixelMaster dengan 140° Selfie Panorama (depan).
- 4G LTE Cat4 - Fastest Download Speed up to 150Mbps, Quad Band, BT 4.0, 5 Satellite Navigation System Support GPS / GNSS / QZSS / SBAS / Beidou (BDS).
- 5 Laser Direct Structuring Antenna untuk Sinyal Lebih Baik.
- NFC (Near Field Communication) Support.
- 802.11a/b/g/n/ac Dual-band (802.11ac 5x lebih cepat dari 802.11n, hingga 433Mbps).
- Dual Micro-SIM dengan sistem Dual SIM Dual Active (DSDA) (bisa menerima telepon dari SIM lain saat menelpon).
- 1 Tahun Garansi Lokal
Harga
Rp. 2.999.000 (2GB RAM/16GB Memori Internal)
Rp. 3.299.000 (4GB RAM/32GB Memori Internal)
Rp. 5.999.000 (4GB RAM/128GB Memori Internal)
Itulah Spesifikasi dan Harga ASUS Zenfone 2 ZE551ML . Tentu setelah melihat spesifikasi di atas para agan dan sista ingin memiliki smartphone ini bukan? Terus baca berita menarik tentang Informasi Teknologi hanya di Blog ini ya.
Sumber: www.asus.com
0 Response to "Spesifikasi dan Harga ASUS Zenfone 2 ZE551ML"
Post a Comment